Jangan menganggap remeh dosa kecil

Dosa kecil oleh agama disebut dengan istilah lamam(remeh) dan muhaqqarat (hina). Hampir tidak ada orang yang luput dari dosa kecil ini. Oleh karena itu dosa kecil sangat berbeda dengan dosa besar ujar Syaik Yusuf Al Qardhawi.
Dosa kecil ini dapat dihapuskan oleh salat lima waktu, shalat Jumat, puasa ramadhan dan qiyamul lail sebagaimana disebutkan dalam sebuah hadis. "Shalat lima waktu, salat Jumat kepada salat Jumat berikutnya puasa ramadhan berikutnya dapat menghapus dosa kecil, apabila seseorang menjauhkan diri dari dosa besar"(HR muslim dari Abu Hurairah Ra)


Semoga bermanfaat, menjelang sore di Universitas Persada Indonesia Y.A.I

Popular posts from this blog

"Beginilah Keberkahan Suatu Negeri dalam Tafsir Al Qur'an Surat Al A'raf Ayat 96".

"Penyebab Musibah di Dunia, Ternyata karena Perbuatan Dosa".

Hanya Allah yang mampu Mengabulkan Doa, Begini penjelasan Imam Nabawi Abdul Muhsin